SISTEM PENGENDALIAN INTERN TERHADAP EFEKRTIVITAS PEMBERIAN KREDIT PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK. CABANG MARISA

https://doi.org/10.37476/akmen.v17i3.1010

Authors

Keywords:

Internal Control System, Effectiveness of Credit Lending

Abstract

Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui dan menganalisis penerapan sistem pengendalian internal pemberian kredit pada PT.Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk. Cabang Marisa. Dari hasil olahan data SPSS maka diperoleh Olahan data pada program SPSS diperoleh nilai R Square (r2) sebesar 0,279 atau 27,90%. Yang artinya kontribusi sistem pemberian kredit pada PT. BRI cabang Marisa sebesar 27,90%. Sedangkan hubungan antara sistem pengendalian intern dengan efektivitas pemberian kredit pada PT. BRI cabang Marisa sebesar 0,528 atau 52,8%. F hitung sebesar 10.822 > sig. sebesar 0,003 berarti Ho ditolak dan Ha diterima yang artinya secara parsial kontribusi sistem pengendalian intern terhadap efektivitas pemberian kredit yang besarnya 27,9% dan hubungan keduanya sebesar 0,528 atau 52,8% adalah signifikan. Kontribusi sistem pengendalian intern terhadap efektivitas pemberian kredit pada PT. BRI cabang Marisa sebesar 27,9% sedangkan 72,1% dipengaruhi oleh variabel lain selain pelatihan atau variabel yang tidak diteliti.

References

Amanina, Ruzana. 2011. Evaluasi terhadap sistem pengendalian internal pada proses pemberian kredit mikro (studi pada PT Bank Mandiri (PERSERO) tbk. cabang majapahit . Semarang. Skripsi. Semarang: Fakultas Ekonomi Universitas Diponegoro.

Ahmad, Amira. 2013. Tinjauan Efektivitas Penerapan Sistem Pengendalian Internal Pemberian Kredit Pada PT. Bank Mega Cabang Makassar. Skripsi tidak diterbitkan. Makassar: Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Hasanuddin.

Dwi Rizaly, Pahlevi. 2016. Tinjauan efektivitas penerapan sistem pengendalian intern pemberian kredit pada PT. Bank ABC. Skripsi tidak di terbitkan. Makassar: Jurusan Akuntansi Fakultas Ekonomi dan Bisnis Universitas Hasanuddin.

Mulyadi. 2002. Auditing, Edisi 6. Jakarta: Salemba Empat

Al Haryono Jusuf. 2001. Dasar - Dasar Akuntansi Jilid 2. Yogyakarta: STIE YKPN.

Boynton, William C. Raymond N. Johnson. Walter G.Kell. 2003. Modern Auditing,Edisi Tujuh. Ahli Bahasa Paul A, Gina, Gania, IchsanSetito Budi. Jakarta: Erlangga

Widjaja tunggal, Amin. 1995. Struktur Pengendalian Intern. Jakarta: Aneka Cipta

Untung, Budi.2000. Kredit Perbankan di Indonesia. Yogyakarta: Penerbit Andi

Kasmir. 2002. Bank dan Lembaga Keuangan Lainnya. Jakarta: Raja Grafindo Persada

Kasmir. 2012. Manajemen Perbankan. Jakarta: Raja Grafindo Persada

Handayaningrat, Soewarno. 2002, Pengantar Studi Ilmu Administrasi dan Manajemen. Jakarta: PT. Toko Agung.

Komarudin. 2000. Ensiklopedia Manajemen. Jakarta: Bumi Aksara.

Mahmudi. 2008. Manajemen Kinerja Sektor Publik. Edisi Kedua. Jakarta: UPP

Hasibuan, Malay S.P. 2006. Dasar-dasar Perbankan, Cetakan Kelima. Jakarta: PT. Bumi Aksara.Jakarta: Erlangga.

Sugiyono.2012. Statistika Untuk Penelituan. Bandung: Penerbit Alfabeta

Umar, Husain. 2002. Metode Riset Bisnis. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama

Handayaningrat, Soewarno. 2002, Pengantar Studi Ilmu Administrasi dan Manajemen. Jakarta: PT. Toko Agung.

Komarudin. 2000. Ensiklopedia Manajemen. Jakarta: Bumi Aksara.

Mahmudi. 2005. Manajemen Kinerja Sektor Publik. Edisi Kedua. Jakarta: UPP

Published

2020-09-30

How to Cite

B, N. (2020). SISTEM PENGENDALIAN INTERN TERHADAP EFEKRTIVITAS PEMBERIAN KREDIT PADA PT. BANK RAKYAT INDONESIA (PERSERO) TBK. CABANG MARISA. AkMen JURNAL ILMIAH, 17(3), 501–508. https://doi.org/10.37476/akmen.v17i3.1010