PENGARUH PENERAPAN STANDAR AKUNTANSI PEMERINTAHAN DAN PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN DAERAH (Studi Kasus Badan Pengelola Keuangan Daerah Kabupaten Bantaeng (BPKD))

Penulis

  • Magfirah Imalia INSTITUT TEKNOLOGI DAN BISNIS NOBEL INDONESIA
  • Indrawan Azis
  • Nur Rachma

Kata Kunci:

Kata Kunci: Standar Akuntansi Pemerintahan, Teknologi Informasi, Kualitas Laporan Keuangan Daerah

Abstrak

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Pengaruh Penerapan Standar Akuntansi Pemerintahan dan Pemanfaatan Teknologi Informasi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Daerah (Studi kasus Badan Pengelola Keuangan Daerah Kabupaten Bantaeng (BPKD)) secara parsial dan simultan. Data penelitian ini diperoleh dari kuisioner dengan jumlah responden sebanyak 40 Pegawai PNS di Badan Pengelola Keuangan Daerah. Analisis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah Regresi Linier berganda dengan menggunakan SPSS 29. Hasil penelitian menunjukkan secara parsial variabel Penerapan Standar akuntansi pemerintahan berpengaruh positif terhadap Kualitas Laporan Keuangan Daerah. Adapun variabel Pemanfaatan Teknologi Informasi berpengaruh positif terhadap Kualitas Laporan Keuangan Daerah. Dan Secara simultan Penerapan Standar Akuntansi Pemerintahan dan Pemanfaatan Teknologi Informasi bersama-sama berpengaruh terhadap Kualitas Laporan Keuangan Daerah. 

Referensi

Andi Nur Asiah. (2019). PENGARUH KUALITAS SUMBER DAYA MANUSIA, PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI DAN SISTEM PENGENDALIAN INTERNAL PEMERINTAH TERHADAP NILAI PELAPORAN KEUANGAN (Studi Kasus Kantor SKPD Badan Pengelolaan Keuangan Daerah (BPKD) di Kabupaten Gowa). Skripsi, 8(5), 55.

Angelicca, M. (2019). Pengaruh Penerapan Standar Akuntansi Pemerintah Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Daerah Studi di Pemerintah Daerah Kabupaten Lamandau Kalimantan Tengah. Universitas Sanata Dharma Yogyakarta.

Apriansyah, et al. (2020). Jambi Accounting Review ( JAR ) PENGARUH PENERAPAN STANDAR AKUNTANSI PEMERINTAHAN , KOMPETENSI SUMBER DAYA. Journal Accounting Review, 1(April), 44–62.

Ardianto, R., & Eforis, C. (2019). Pengaruh Penerapan Standar Akuntansi Pemerintah, Pemanfaatan Teknologi Informasi, Kompetensi Sumber Daya Manusia, Penerapan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah, Dan Sistem Akuntansi Keuangan Daerah Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah.

Jurnal Bina Akuntansi, 6(1), 95–136. https://doi.org/10.52859/jba.v6i1.44

Arifin, J. F., & Pratolo, S. (2012). Pengaruh kualitas sistem informasi keuangan daerah terhadap kepuasan aparatur pemerintah daerah menggunakan model delone dan mclean. Jurnal Akuntansi Dan Investasi, 13(1), 28–34.

BPK. (2010). Peraturan Pemerintah Republik Indonesia Nomor 71 Tahun 2010 tentang Standar Akuntansi Pemerintah (SAP). https://doi.org/10.1017/CBO9781107415324.004

Fitriana, F. (2012). Optimalisasi Rencana Penarikan Dana Dan Tingkat Realisasi Anggaran Di Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara Blitar. Molucca Medica, 11(April), 13–45. http://ojs3.unpatti.ac.id/index.php/moluccamed

Hariatih, H., & Sukardi, S. (2021). ANALISIS PENERAPAN STANDAR AKUNTANSI PEMERINTAH TERHADAP PELAPORAN PERTANGGUNGJAWABAN APARAT DESA DALAM PENGELOLAAN KEUANGAN DANA DESA (Study di Desa Ntoke Kecamatan Wera Kabupaten Bima). Jurnal PenKomi : Kajian Pendidikan Dan Ekonomi, 4(1), 47–59. https://doi.org/10.33627/pk.v4i1.447

Hayadi, N., & Rosini, I. (2020). Pengaruh Pemahaman Standar Akuntansi Pemerintahan Dan Pengawasan Keuangan Daerah Terhadap Kualitas Laporan Keuangan …. Proseding Seminar Nasional …, 16(2), 243–256. http://openjournal.unpam.ac.id/index.php/SNU/article/view/2487

Hermawan, A. R. (2022). Pengaruh Penerapan Standar Akuntansi Pemerintahan Dan Kualitas Sumber Daya Manusiaterhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Kota Kediri Periode 2017-2020. Jurnal Ilmiah Multi Disiplin Indonesia, 2(2), 163–173. https://katadata.co.id/berita/2020/01/06/baru-83-peserta-bpjs-kesehatan-per-akhir-2019-

Idrus, S. H. (2018). Pengaruh Akuntansi Berbasis Akrual Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pada Pemerintah Daerah Kabupaten Bantaeng. 1–25.

Kosanke, R. M. (2019). Pengaruh Kualitas Aparatur Daerah, Sistem Akuntansi Keuangan Daerah, dan Pemanfaatan Teknologi Informasi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (Studi Empiris Satuan Kerja Perangkat Daerah Kabupaten Sukoharjo). 2, 199–214.

Ningrum, K. K. (2017). Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia, Pemanfaatan Teknologi Informasi, Dan Sistem Pengendalian Intern Terhadap Kualitas Informasi Laporan Keuangan Pemerintah Daerah Kabupaten Toraja Utara. E-Journal UAJY, 39–54.

Pilander, S. M., Saerang, D. P., & Gamaliel, H. (2018). Pengaruh Penerapan Standar Akuntansi Pemerintahan, Sistem Pengendalian Intern, Kompetensi Sumber Daya Manusia Dan Pemanfaatan Teknologi Informasi Terhadap Kualitas Laporan Keuangan Pada Pemerintah Kota Kotamobagu. Jurnal Riset Akuntansi Dan Auditing “Goodwill,” 9(2), 128–139. https://doi.org/10.35800/jjs.v9i2.26468

Rahmawati, A., Mustika, I. W., & Eka, L. H. (2018). Pengaruh penerapan standar akuntansi pemerintah, pemanfaatan teknologi informasi, dan sistem pengendalian intern terhadap kualitas laporan keuangan SKPD Kota Tangerang Selatan. Jurnal Ekonomi, Bisnis, Dan Akuntansi, 20(2), 8–17.

Samukri, S., Pratiwi, A. S., & Ramdany, R. (2021). Pengaruh Kompetensi Sumber Daya Manusia Dan Pemanfaatan Teknologi Informasi Terhadap Laporan Keuangan Berbasis Akrual. Jurnal Ilmiah Akuntansi Kesatuan, 9(2), 433–440. https://doi.org/10.37641/jiakes.v9i2.878

Sejarah, Fungsi dan Tugas badan Pengelola Keuangan Daerah Kab. (n.d.).

Undang-Undang No 32 Tahun 2004, T. P. D. (2004). Undang-Undang No 32 Tahun 2004 Tentang Pemerintah Daerah. Dpr, 249. http://www.dpr.go.id/dokjdih/document/uu/33.pdf

Diterbitkan

2023-03-27

Cara Mengutip

Imalia, M., Azis, I., & Rachma, N. (2023). PENGARUH PENERAPAN STANDAR AKUNTANSI PEMERINTAHAN DAN PEMANFAATAN TEKNOLOGI INFORMASI TERHADAP KUALITAS LAPORAN KEUANGAN DAERAH (Studi Kasus Badan Pengelola Keuangan Daerah Kabupaten Bantaeng (BPKD)). Jurnal Manuver : Akuntansi Dan Manajemen, 1(1), 65–75. Diambil dari https://e-jurnal.nobel.ac.id/index.php/manuver/article/view/3658