Pengaruh Likuiditas, Dan Solvabilitas Terhadap Profitabilitas (Studi Kasus Perusahaan Farmasi BUMN Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2019-2020)

Authors

  • Abdul Sumarlin Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi YPUP Makassar

DOI:

https://doi.org/10.37476/nmar.v2i1.1825

Keywords:

Likuiditas, Solvabilitas, dan Profitabilitas, Liquidity, Solvency, and Profitability

Abstract

Keadaan naik turun atau fluktuasinya Laba bersih per tahun, total asset, aktiva lancar, hutang lancar dan total  kewajiban perusahaan farmasi BUMN yang terdaftar di Bursa Efek Indonesia berdampak pada perubahan kondisi tingkat likuiditas, solvabilitas dan profitabilitas dari tahun ke tahun. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh likuiditas, solvabilitas terhadap profitabilitas perusahaan farmasi BUMN seperti PT Kimia Farma Tbk (Persero), PT Indo Farma Tbk (Persero) dan PT Phapros Tbk (Persero). Jenis penelitian yang digunakan merupakan studi empiris. Metode analisis data yang digunakan adalah dokumentasi dari data sekunder dengan menerapkan instrument rasio keuangan. Teknik analisis data yang digunakan analisis regresi linear berganda. Hasil penelitian menunjukkan perhitungan uji t parsial memiliki nilai X1 Sig 0,891 dan X2 0,678, karena lebih besar dari nilai 0,05 maka variabel X (independen) secara parsial tidak berpengaruh terhadap variabel independen (Y). untuk uji F Simultan memiliki nilai Sig 0,838 karena lebih besar dari nilai sig 0,05 maka variabel X (independen) secara simultan tidak berpengaruh terhadap variabel independen (Y). kemudian berdasarkan nilai hitung dan tabel, uji F simultan diperoleh nilai sig 9,28< 1 sehingga nilai variable independen (X) secara simultan tidak berpengaruh terhadap variable dependen (Y). sebagai masukan bagi perusahaan farmasi BUMN memperhatikan hutang lancar nya karena 2019-2020 mengalami kondisi penurunan, dan perusahaan PT Kimia Farma Tbk (Persero) memperhatikan tingkat solvabilitas nya karena terjadi penurunan, kemudian PT Indo Farma Tbk (Persero), dan PT Phapros Tbk mempertahankan kondisi 2019 ke 2020 karena mulai naik dan kalau bisa lebih ditingkatkan lagi, serta lebih meningkatkan laba bersihnya dari tahun ke tahun guna mengimbangi likuiditas dan solvabilitas nya dari tahun ke tahun.

 

The state of ups and downs or fluctuations in net profit per year, total assets, current assets, current liabilities and total liabilities of state-owned pharmaceutical companies listed on the Indonesia Stock Exchange have an impact on changes in the level of liquidity, solvency and profitability from year to year. This study aims to determine the effect of liquidity, solvency on the profitability of state-owned pharmaceutical companies such as PT Kimia Farma Tbk (Persero), PT Indo Farma Tbk (Persero) and PT Phapros Tbk (Persero). The type of research used is an empirical study. The data analysis method used is documentation of secondary data by applying financial ratio instruments. The data analysis technique used was multiple linear regression analysis. The results showed that the partial t-test calculation had a value of X1 Sig 0.891 and X2 0.678, because it was greater than the value 0.05, the X (independent) variable partially had no effect on the independent variable (Y). Simultaneous F test has a Sig value of 0.838 because it is greater than a sig value of 0.05, so the X (independent) variable simultaneously has no effect on the independent variable (Y). Then based on the calculated and table values, the simultaneous F test obtained a sig value of 9.28 < 1 so that the value of the independent variable (X) simultaneously had no effect on the dependent variable (Y). as input for state-owned pharmaceutical companies to pay attention to their current debt because 2019-2020 experienced a decline, and the company PT Kimia Farma Tbk (Persero) paid attention to its solvency level due to a decline, then PT Indo Farma Tbk (Persero), and PT Phapros Tbk maintained conditions 2019 to 2020 because it starts to rise and if it can be further improved, and further increases its net profit from year to year to balance its liquidity and solvency from year to year

References

Casimira Susilaningrum. (2016). “Pengaruh Return On Assets, Rasio Likuiditas, dan Rasio Solvabilitas Terhadap Nilai Perusahaan dengan Pengungkapan Corporate Social Responsibility (CSR) sebagai Variabel Moderasi (Studi Empiris pada Perusahaan Pertambangan yang Terdaftar di BEI Tahun 2012- 2014)”. Skripsi. Universitas Negeri Yogyakarta.

Cecilia, Syahrul Rambe & M. Zainul Bahri Torong. (2015) “Analisis Pengaruh orporate Social Responsibility, Profitabilitas dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan pada Perusahaan Perkebunan yang Go Public di Indonesia, Malaysia, dan Singapura”. Jurnal. Universitas Sumatera Utara

Fahmi, I. (2017). Analisis Kinerja Keuangan . Bandung : Alfabeta .

Fauzia Marwah Noor. (2015). “Pengaruh Profitabilitas dan Ukuran Perusahaan Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Kasus Pada Perusahaan Makanan dan Minuman yang Terdaftar di Bursa Efek Indonesia Periode Tahun 2010-2014)”. Skripsi. Universitas Komputer Indonesia.

https://gopublic.idx.co.id. Diakses pada 24 Agustus 2018.

Imam Ghozali 2011, Aplikasi Analisis Multivariate dengan program IMB SPSS 19, Semarang, Badan Penerbit UNDIP

Kasmir. (2016). “Analisis Laporan Keuangan”. Jakarta: Edisi Pertama, Rajawali Pers.

Pratiwi, Jimmy. (2018). “Terhadap Pajak Penghasilan Badan Pada Perusahaan pertambangan Yang Terdaftar di BEI”.

Salamah, Pmungkas, Yogi. (2016). “Pengaruh Profitabilitas dan Biaya Operasional terhadap Pajak Penghasilan Badan Pada Perusahaan Manufaktur yang Terdaftar di BEI Tahun 2012-2014”.

Sutarti, Agus. (2017). “Pengaruh Likuiditas, Solvabilitas dan Profitabilitas Terhadap Kesehatan Koperasi Pertamina (KOPAMA) Cilacap”.

Syamsuddin FR. Mas’ud.M, Wahid.M, Pengaruh Solvabilitas, Profitabilitas Dan Likuiditas Terhadap Nilai Perusahaan (Studi Pada Perusahaan Properti Dan Real Estate Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2015-2018) Jurnal Ilmu Manajemen p-ISSN: 2714-6332–e-ISSN: 2714-6324 Vol.5 Nomor 1 Februari 2021. Universitas Muslim Indonesia

Uma Sekaran. (2011). Metode Penelitian untuk Bisnis. Jakarta: Salemba Empat. Ummi Isti’adah. (2015). “Pengaruh Mekanisme Corporate Governance Terhadap Nilai Perusahaan dengan Kualitas Laba sebagai Variabel Intervening”. Skripsi. Universitas Negeri Yogyakarta.

V. Wiratna Sujarweni, 2014, SPSS Untuk Penelitian, Yogyakarta; Pustaka Baru Press

Widianto, R.K, & Pramudianti M. Pengaruh Likuiditas, Solvabilitas, Profitabilitas, Dan Biaya Operasional Terhadap Beban Pajak Penghasilan Badan Terutang (Pada Perusahaan Manufaktur Sektor Industri Barang Konsumsi yang Terdaftar di BEI Tahun 2016-2017), LIABILITY Vol. 03, No. 1, Februari 2021 Page 36 – 54, Universitas Wijaya Kusuma Surabaya Sugiyono. (2015). “Metode Penelitian Kombinasi (Mix Methods)”. Bandung: Penerbit Alfabeta.

Zuardi, Anam. (2018). “Analisis Rasio Likuiditas, Rasio Solvabilitas, dan Biaya Operasional terhadap Pajak Penghasilan Badan Terutang (Sektor pertambangan di BEI Tahun 2011- 2016)”. Pratiwi, Jimmy. (2018). “Terhadap Pajak penghasilan Badan Pada Perusahaan Pertambangan Yang Terdaftar di BEI”.

Downloads

Published

2021-03-31

How to Cite

Sumarlin, A. (2021). Pengaruh Likuiditas, Dan Solvabilitas Terhadap Profitabilitas (Studi Kasus Perusahaan Farmasi BUMN Yang Terdaftar Di Bursa Efek Indonesia Periode 2019-2020). Nobel Management Review, 2(1), 119–131. https://doi.org/10.37476/nmar.v2i1.1825