Pengaruh Kualitas Pelayanan Terhadap Minat Baca Pengunjung Pada Dinas Perpustakaan Dan Kearsipan Kabupaten Sidrap
DOI:
https://doi.org/10.37476/nmar.v2i4.2693Kata Kunci:
Kualitas Pelayanan, Minat Baca, Service Quality, Reading InterestAbstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui untuk mengetahui (1) pengaruh secara parsial kualitas pelayanan terhadap minat baca pengunjung pada Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Sidenreng Rappang (2) pengaruh secara simultan kualitas pelayanan terhadap minat baca pengunjung pada Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Sidenreng Rappang (3) kualitas pelayanan yang dominan berpengaruh terhadap minat baca pengunjung pada Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Sidenreng Rappang Metode pengumpulan data yang digunakan adalah angket, wawancara dan studi dokumen.
Metode analisis yang digunakan adalah analisis statistik deskriptif dan analisis regresi linear berganda.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa (1) kualitas pelayanan tidak berpengaruh pada minat membaca pada Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kabupaten Sidenreng Rappang secara parsial dan simultan (2) berdasarkan hasil pengujian, indikator kualitas pelayanan yaitu daya tanggap, keandalan, jaminan, perhatian, dan kemampuan fisik secara keseluruhan berpengaruh terhadap minat baca dengan nilai unstandardized coefficients beta sebesar 0,018 atau 18% yang menunjukkan bahwa hanya 18% pengaruh indikator kualitas pelayanan mempengaruhi minat baca dan 82% sisanya dipengaruhi oleh variabel lain yang tidak dimasukkan dalam model penelitian .
This study aims to find out (1) the partial effect of service quality on visitors' reading interest at the Library and Archives Service of Sidenreng Rappang Regency (2) the simultaneous influence of service quality on visitors' reading interest at the Sidenreng Rappang Regency Library and Archives Service (3) The dominant service quality affects the reading interest of visitors at the Library and Archives Service of Sidenreng Rappang Regency
Data collection methods used are questionnaires, interviews and document studies. The analytical method used is descriptive statistical analysis and multiple linear regression analysis.
The results showed that (1) service quality has no effect on interest in reading at the Library and Archives Service of Sidenreng Rappang Regency partially and simultaneously (2) based on the test results, service quality indicators were responsiveness, reliability, assurance, attention, and physical ability in general. Overall effect on reading interest with unstandardized coefficients beta value of 0.018 or 18% which indicates that only 18% influence of service quality indicators affects reading interest and the remaining 82% is influenced by other variables not included in the research model..
Referensi
Alex S Nitisemito, 2011, Manajemen Personalia (Manajemen Sumber. Daya Manusia, Edisi Kelima, Cetakan Keempat Belas, Ghalia.
Anoraga, P. (1992). Manajemen Bisnis. Jakarta: PT. Rineka Cipta.
As’ad, 2011. Seri Ilmu Sumber Daya Manusia: Psikologi Industri. Edisi IV. Yogyakarta: Liberty.
Cohen, E.D., Mariol, M.C., Wallace, R.M.H., Weyers, J., Kamberov, Y.G., Pradel, J., Wilder, E.L. 2002. regulates cell movement and focal adhesion kinase during Drosophila ovarian morphogenesis. Dev. Cell 2(4): 437--448.
Gibson, James L, Jhon W. Ivancevich dan James H. Donnelly Jr. 2010. Organizations: Behaviour, Structure and Process. Boston: McGraw Hill Companies.
Handoko, T. Hani. 2011. Manajemen Personalia dan Sumberdaya Manusia. Yogyakarta: Penerbit BPFE.
Hasibuan, Malayu S.P. 2002. Manajemen Sumber Daya Manusia, Edisi Revisi. Jakarta: Bumi Aksara
Hasibuan, Malayu S.P. 2005. Manajemen SDM. Edisi Revisi, Cetakan Ke Tujuh. Jakarta : Bumi Aksara.
Hasibuan, Malayu S, P. 2012. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Revisi, Cetakan Kelima. Jakarta: Bumi Aksara.
Khasanah, Uswatun, 2004. Etos Kerja Sarana Menuju Puncak Prestasi. Yogyakarta: Harapan Utama.
Kusuma, Arif Adi dan DWP Sri Nugroho. 2012. “Pengaruh Kompensasi, Lingkungan Kerja dan Motivasi terhadap Kinerja Penyuluh pada PT. COCA- COLA Bottling Central Java. Jurnal Mahasiswa Q-MAN, vol 1, no.3, Mei 2012, hal 83-91.
Rivai. Veithzal. 2014. Kepemimpinan dan Perilaku Organisasi. Edisi Kedua. Jakarta: Raja Grafindo Persada.
Robbins, Stephen P. & A. Judge, Timothy 2011. Organizational behavior.
Fourteenth Edition. Pearson education. New Jersey.
Rosmiani. 1996. Etos Kerja Nelayan Muslim Di Desa Paluh Sebaji Deli serdang Sumatera utara: Hubungan Antara kualitas Keagamaan dengan Etos Kerja.
Salamun, Sumardi, Sadilah, Emiliana, Sumintarsih, Sudijono, dan Suhartinah. 2015. Persepsi Tentang Etos Kerja: Kaitannya Dengan Nilai Budaya Masyarakat Daerah Istimewa Yogyakarta. Departemen Pendidikan Dan Kebudayaan RI, Yogyakarta.
Sedarmayanti. 2011. Manajemen Sumber Daya Manusia, Reformasi Birokrasi dan Manajemen Pegawai Negeri Sipil (cetakan kelima). Bandung:PT Refika Aditama
Sinamo, Jansen H. 2011. Etos Kerja Profesional Navigator Anda Menuju Sukses. PT. Spirit Mahardika. Jakarta.
Singarimbun,Masri dan Sofian Effendi. 2008. Metode Penelitian Survai.Jakarta:LP3ES
Siregar, S. 2000. Sumber Daya Manusia (Konsep Universal Etos Kerja). Jakarta: PT. Gramedia.
Soewarso, Tjoek. 1996. Persepsi Tentang Etos Kerja Kaitannya dengan Nilai Budaya Masyarakat. Semarang: Depdikbud Dirjen Kebudayaan.
Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Administrasi. Bandung: Alfabeta.
Sugiyono. 2011. Metode Penelitian Kuantitatif, Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.
Tasmara, Toto. 2002. Membudayakan Etos Kerja Islami. Jakarta: Gema Insani Press.
Tiro, M. A & Sukarna. 2012. Pengembangan Instrumen Pengumpulan Data Penelitian. Makassar: Andira Publisher. Veithzal Rivai Zainal, S. 2015. Manajemen Sumber Daya Manusia Untuk Perusahaan . Edisike-7. Depok: PT RAJAGRAFINDO
Triguno, 2015, Manajemen Sumber Daya Manusia. Bumi Aksara. Jakarta
Wursanto. 2014. Manajemen Sumber Daya Manusia. Edisi Indonesia. Jakarta: PT.Prenhalindo.
Sinungan, Muchdarsyah. 2009. Produktivitas Apa dan Bagaimana. Jakarta: Bumi Aksara