PENGARUH HUMAN CAPITAL DAN ORGANIZATIONAL CULTURE TERHADAP KINERJA ORGANISASI BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN, PENDAPATAN DAN ASET DAERAH KABUPATEN KEPULAUAN SELAYAR

Authors

  • REZKI - BPKPAD KAB. KEPULAUAN SELAYAR
  • Ahmad Firman STIE NOBEL INDONESIA MAKASSAR
  • Heranah Haeranah STIE NOBEL INDONESIA MAKASSAR

DOI:

https://doi.org/10.37476/massaro.v3i2.1290

Keywords:

Human Capital, Organizational Performance, Organizational Culture, Kinerja Organisasi

Abstract

This research aims to test and analyze the effect of human capital and organizational culture partially and simultaneously on the organizational performance at the Office for Management of Revenue, Finance, and Assets of Selayar District, as well as to find out the dominant variable affecting the organizational performance. The type of this research is quantitative using the survey approach. This research was counducted at the Office for Management of Revenue, Finance, and Assets of Selayar District. The population of this research was all employees at the Office for Management of Revenue, Finance, and Assets of Selayar District with the sample of 93 people. The result showed that 1) there was a positive and significant effect of human capital and organizational culture partially on the organizational performance in which t statistics of 3.927 and 3.403 were higher than t table 1.986 ( t statistics > t table); 2) there was a positive and significant effect of human capital and organizational culture simultaneously on the performance in which F statistic was 32,650 higher than F table of 3,098 (  F statistic > F table); 3) the most dominant variable was human capital with the value of determination  of 0.648 and the coefficient of 0.243 as well as t statistic of 3,927.

 

ABSTRAK

Penelitian ini bertujuan untuk menguji dan menganalisis pengaruh Human Capital dan Organizational Culture secara parsial dan simultan terhadap Kinerja Organisasi Badan Pengelolaan Keuangan, Pendapatan dan Aset Daerah (BPKPAD) Kabupaten Kepulauan Selayar serta variabel yang paling dominan berpengaruh terhadap Kinerja Organisasi. Jenis penelitian ini adalah kuantitatif yang menggunakan pendekatan survei. Penelitian ini dilakukan di Badan Pengelolaan Keuangan, Pendapatan, dan Aset Daerah Kabupaten Kepulauan Selayar. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pegawai Badan Pengelolaan Keuangan, Pendapatan dan Aset Daerah Kabupaten Kepulauan Selayar dengan jumlah sampel sebanyak 93 orang.  Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa 1) terdapat pengaruh positif dan signifikan human capital dan organizational culture secara parsial terhadap kinerja dengan  t hitung 3,927 dan 3,403 lebih besar dari t table 1,986 ( t hitung > t table); 2) terdapat pemgaruh positif dan signifikan human capital dan organizational culture secara simultan terhadap kinerja dengan F hitung  32.650 yang lebih besar dari nilai F  tabel 3.098 (F hitung> F table); 3)variabel yang paling dominan adalah human capital dengan nilai koefisien determinasi 0,648 dan koefisien 0,243 serta nilai t hitung 3.927.

References

Ancok, D., (2003). Modal sosial dan kualitas masyarakat. Psikologika J. Pemikir. Dan Penelit. Psikol. 8, 4–14.

ATIK, S.S., others, (2019). PENGARUH HUMAN CAPITAL MANAGEMENT TERHADAP KINERJA KARYAWAN DAN PERILAKU INOVATIF (PhD Thesis). UNIVERSITAS LAMPUNG.

Bapna, R., Langer, N., Mehra, A., Gopal, R., Gupta, A., (2013). Human capital investments and employee performance: an analysis of IT services industry. Manag. Sci. 59, 641–658.

Buta, S., (2015). Human capital theory and human resource management. implications in develeopment of knowledge management strategies. Ecoforum J. 4, 22.

Faturahman, B.M., (2018). Kepemimpinan dalam Budaya Organisasi. Madani J. Polit. Dan Sos. Kemasyarakatan 10, 1–11.

Firana, Y. and Abbas, A., (2020). Dimensi Keadilan dalam Partisipasi Penyusunan Anggaran dan Kinerja Manajerial Rumah Sakit. Jesya (Jurnal Ekonomi & Ekonomi Syariah), 3(2), pp.99-110.

Frihatni, A. A., & Abbas, A. (2020). THE EFFECT OF ENVIRONMENT DIMENSIONS OF CONTINGENCY ON BUDGETARY SLACK. Ekspansi: Jurnal Ekonomi, Keuangan, Perbankan dan Akuntansi, 12(2), 179-194.

Hidayat, M., & Latief, F. (2018). The influence of developing human capital management toward company performance (The evidence from developer companies in south Sulawesi Indonesia). SEIKO: Journal of Management & Business, 2(1), 11-30.

Kasmawati, Y., (2017). Human Capital dan Kinerja Karyawan (Suatu Tinjauan Teoritis). JABE J. Appl. Bus. Econ. 3, 265–280.

Mayo, A., (2016). Human resources or human capital?: Managing people as assets. Routledge.

Nugraha, P.C., Susilo, H., Aini, E.K., (2018). PENGARUH HUMAN CAPITAL TERHADAP KINERJA PERUSAHAAN (Studi pada Perusahaan Advertising dan Periklanan Malang yang Terdaftar pada Asosiasi Advertising dan Periklanan Malang). J. Adm. Bisnis 57, 180–189.

Purnamasari, R., Abbas, A., & Firana, Y. (2020). Analyzing The Company’s Work Environment Within the Task Complexity. Almana: Jurnal Manajemen dan Bisnis, 4(2), 230-236.

Ramanda, Y., Muchtar, B., (2015). PENGARUH HUMAN CAPITAL, RELATIONAL CAPITAL DAN ORGANIZATIONAL CAPITAL TERHADAP KINERJA PEGAWAI (Studi pada Badan Ketahanan Pangan Provinsi Sumatera Barat). J. Ris. Manaj. Bisnis Dan Publik 3.

Rayyani, W.O., (2019). PENGARUH SIKAP KERJA DAN BUDAYA ORGANISASI TERHADAP KINERJA DENGAN MOTIVASI KERJA SEBAGAI VARIABEL PEMODERATING (STUDI EMPIRIS DI UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH MAKASSAR). AKMEN J. Ilm. 16.

Robbins, S.P., Judge Timothy, A., (2016). Perilaku Organisasi Ed. 16 Cet 3. Jkt. Salemba Empat.

Sayyidah, U., Saifi, M., (2017). Pengaruh Intellectual Capital Terhadap Nilai Perusahaan Dengan Profitabilitas Sebagai Variabel Moderasi (Studi Pada Perusahaan Sub Sektor Property Dan Real Estate Di Bursa Efek Indonesia Periode 2013-2015). J. Adm. Bisnis 46, 163–171.

Sugiyono, P., (2017). Metode Penelitian Bisnis: Pendekatan Kuantitatif, Kualitatif, Kombinasi, dan R&D. Penerbit CV. Alfabeta: Bandung.

Sukoco, I., Prameswari, D., (2017). Human Capital Approach to Increasing Productivity of human Resources Management. AdBispreneur 2.

Ulum, I., Ghozali, I., Chariri, A., (2008). Intellectual capital dan kinerja keuangan perusahaan; Suatu analisis dengan pendekatan Partial Least Squares (PLS). Simposiun Nasional Akuntansi XI.

Umam, K., Organisasi, P., Setia, P., (2012). Bandung. Cet.

Wardani, R.K., Mukzam, M.D., Mayowan, Y., (2016). Pengaruh Budaya Organisasi Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Pada Karyawan PT Karya Indah Buana Surabaya). J. Adm. Bisnis 31, 58–65.

Downloads

Published

2021-07-12

How to Cite

-, R., Firman, A., & Haeranah, H. (2021). PENGARUH HUMAN CAPITAL DAN ORGANIZATIONAL CULTURE TERHADAP KINERJA ORGANISASI BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN, PENDAPATAN DAN ASET DAERAH KABUPATEN KEPULAUAN SELAYAR. Jurnal Aplikasi Manajemen & Kewirausahaan MASSARO, 3(2), 96–105. https://doi.org/10.37476/massaro.v3i2.1290

Most read articles by the same author(s)